Munculnya model pembelajaran kooperatif tipe TAI didasari pemikiran untuk mengadaptasi pengajaran terhadap perbedaan individu berkaitan dengan kemampuan siswa maupun pencapaian prestasi siswa. Bahwa para siswa memasuki kelas dengan pengetahuan, kemampuan,dan motivasi yang sangat beragam. Ketika guru menyampaikan sebuah pelajaran kepada bermacam-macam kelompok, besar kemungkinan ada sebagian siswa tidakmemiliki syarat kemampuan untuk mempelajari pelajaran tersebut dan akan gagal memperoleh manfaat dari metode tersebut. Siswa lainnya mungkin malah sudah tau materi tersebut dan waktu yang dipergunakan untuk mempelajari pelajaran tersebut justru seakan-akan terbuang sia-sia.
Berbagi Informasi dan Pengalaman Seputar Profesi Guru Sekolah Dasar